Kodim 1013/Mtw

Apel Pagi Menjadi Rutinitas Satgas TMMD Ke-111 Kodim 1013/Mtw Sebelum Melakukan Kegiatan

BARITO UTARA – yang selalu digunakan oleh satgas TMMD ke-111 Kodim 1013/Mtw dalam setiap melaksanakan aktivitas sehari-hari. Rutinitas yang tidak jauh berbeda sewaktu melaksanakan apel pagi prajurit selalu melaksanakan pembersihan pangkalan, di Desa Karamuan Kecamata Lahei Barat Kabupaten Barito Utara, Pada hari Senin (12/07/21)

Hal inilah yang diperlihatkan oleh satgas TMMD Ke-111 kebersamaan dengan masyarakat membersihkan Lingkungan di lokasi tempat tinggal mereka selama melaksanakan TMMD.

Pasi Terdim 1013/Mtw Kapten Czi Jony Forta mengatakan, “Anggota satgas TMMD Ke-111 Kodim 1013/Mtw bersama sama dengan warga melaksanakan gotong-royong di pagi hari, cuma satu tujuan kami supaya Desa Karamuan ini selalu tampak bersih, rapi dan indah.

Satgas TMMD bekerja semaksimal mungkin untuk membangun desa karena TNI tidak pernah menyerah dan tidak pernah mengeluh demi membantu masyarakat dalam membangun desa, terlebih kebersamaan serta gotong royong bersama warga merupakan pemicu bagi Satgas untuk lebih giat dalam bekerja di lapangan,” Pungkasnya. (Pendim Mtw)

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button