Kodim 1013/Mtw

TMMD Ke-111 Kodim 1013/Mtw, Bekali Petani Desa Karamuan Cara Pengelolaan Lahan Pertanian

BARITO UTARA – Ajari masyarakat untuk bercocok tanam yang baik dilakukan oleh Satgas TMMD ke-111 Kodim 1013/Mtw, melalui kegiatan non fisik berupa penyuluhan pertanian kepada masyarakat Desa Karamuan Kecamatan Lahei Barat Kabupaten Barito Utara, Pada hari Minggu (04/07/21).

Kegiatan penyuluhan pertanian tersebut, dilakukan Satgas TMMD  ke-111 Kodim 1013/Mtw, sebagai bentuk peningkatan wawasan masyarakat agar lebih maju dalam mengelola lahan pertanian yang baik dan benar.

Pasi Terdim 1013/Mtw Kapten Czi Jony Forta mengatakan, “Kegiatan penyuluhan tersebut, dilakukan Satgas TMMD ke-111, dengan menghadirkan pemateri dari Dinas pertanian.

“Penyuluhan ini merupakan bagian dari TMMD ke-111 Kodim 1013/Mtw, selain kegiatan Fisik ada juga kegiatan Non Fisik dan inilah salah satu kegiatan tersebut,”Ucapnya.
(Pendim Mtw)

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button